Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2022

4 Novel SCI-FI dan Fantasy Best Seller 2022

Gambar
Membaca novel fiksi ilmiah (Science Fiction) dan novel fantasi akan membawa kamu berpetualang ke imajinasi tanpa batas. Bagi kamu penggemar novel fiksi ilmiah dan fantasi, kali ini kita akan membahas beberapa koleksi buku terlaris untuk dipilih dan dibaca dan ciri ciri ikan bandeng. Ingin cerita tentang kehidupan di planet lain atau perang klan di Mars? Pergi ke masa depan atau masa lalu, ke jalur waktu yang berbeda? Atau rahasia tak terduga di balik pulau bernama baik yang ingin anda temukan? Berikut beberapa buku dan novel fiksi ilmiah atau fantasi terlaris hingga kini. 1. Serial Bumi - Tere Liye Tere Liye tidak pernah gagal dalam membuat penggemar senang dengan mengubah imajinasinya menjadi rangkaian cerita dalam serial Bumi. Buku tersebut memperkenalkan karakter Rave, seorang gadis berusia 15 tahun dengan kemampuan menghilang. Bersama dua temannya, Seri dan Ali, mereka melakukan petualangan ke klan-klan asing, mencoba membuka rahasia kekuatan mereka, mengalahkan musuh jah

5 Rekomendasi Buku tentang Kesehatan Mental

Gambar
Membaca buku merupakan salah satu kegiatan positif yang bisa kita lakukan untuk mengisi waktu luang. Agar tidak selalu berhadapan dengan layar ponsel. Misalnya saja membaca buku kesehatan mental yang bisa membantu para remaja untuk lebih memahami dunia yang sedang ia jalani saat ini. Memasuki usia remaja, anak akan mengalami masa peralihan dari anak-anak ke dewasa muda. Sehingga memerlukan banyak pelajaran untuk menjalani hidup dengan baik. Melalui ragam buku yang anak baca, mereka pun bisa lebih memperkaya diri dan menyiapkan dirinya untuk menghadapi dunia ke hidupan remajanya. Nah, buat kamu yang sedang cari referensi buku tentang kesehatan mental, kami akan merekomendasikan beberapa buku buat kamu. Tunggu apalagi, yuk ikuti ulasan berikut ini! 5 Buku tentang Kesehatan Mental 1. The Body Keeps the Score Rekomendasi buku yang pertama adalah The Body Keeps the Score. Buku ini menjelaskan tentang trauma, dimulai dari masa pengasuhan hingga trauma dalam medan perang yang ternya

5 Rekomendasi Buku Jurnalis yang Wajib Dibaca

Gambar
Buat kamu yang bercita-cita menjadi Jurnalis pastinya memikirkan bagaimana menjadi jurnalis yang baik dan mencari berbagai referensi untuk menggali ilmu Jurnalistik. Bukan begitu? Jangan khawatir kami akan membantu kamu menggali ilmu Jurnalistik melalui beberapa rekomendasi buku jurnalis di bawah ini. Buku-buku ini akan membantu kamu mengembangkan keterampilan dan pengetahuan sebagai ciri khas jurnalis yang unggul. Lantas, apa saja sih bukunya? Penasaran? Yuk, ikuti ulasan berikut ini! 1. Jurnalisme Dasar - Luwi Ishwara Rekomendasi buku yang pertama adalah Jurnalisme Dasar - Luwi Ishwara. Buku ini menyajikan bagaimana ciri jurnalisme dan memuat ringkasan tentang intisari dari Sembilan elemen jurnalisme Kovach Rosenstiel. Selain itu, buku ini juga berisi mengenai perkembangan jurnalisme di berbagai belahan dunia secara runut. Menurut penulis dari buku ini, sebagai seorang jurnalis harus memiliki sikap skeptis. Yang dimaksud adalah mempertanyakan segala sesuatu hal, meragukan

5 Buku Bacaan Ringan yang Cocok Dibaca Saat Libur

Gambar
Pasti sudah tak asing bagi kamu mendengar pribahasa yang mengatakan bahwa ‘buku adalah jendela dunia’. Seiring berjalannya waktu, kebiasaan membaca buku ini perlahan mulai dilupakan terlebih bagi kamu yang saat ini berstatus sebagai mahasiswa. Padahal, sebagai mahasiswa membaca buku adalah salah satu hal yang sangat penting karena dapat memberikan kamu pengetahuan dan wawasan baru, loh. Dengan sering membaca buku, maka wawasan kita akan meluas sehingga dapat meningkatkan kemampuan kamu untuk menjawab berbagai pertanyaan dengan didukung fakta lebih akurat ketika dosen bertanya. Nah, jika kamu membutuhkan rekomendasi buku di bawah ini kami akan memberikan beberapa rekomendasi buku bacaan ringan yang dijamin ga buat kamu bosan untuk membacanya. Yuk, ikuti ulasan kami di bawah ini! 1. Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini Rekomendasi pertama ada buku Nanti Kita Cerita Tentang Hari Ini. Bentuknya novel, tapi banyak ilustrasinya. Umumnya, buku ini dikenal dengan singkatan NKCTHI di berb

5 Rekomendasi Buku Filsafat Terbaik

Gambar
Filsafat merupakan sebuah ilmu dasar yang berkaitan dengan eksistensi, pengetahuan, nilai, akal, pikiran dan bahasa. Filsafat adalah ilmu umum yang bisa diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, yang juga berkaitan dengan agama, politik, pendidikan, dan lain sebagainya. Belajar tentang filsafat dapat membantu kamu untuk berpikir lebih kritis, bisa menyelesaikan sebuah masalah dengan baik, membuka cara pandang menjadi lebih luas, dan bisa mengontrol pikiran serta emosi sebelum melakukan sebuah tindakan. Buku filsafat atau filosofi, ditulis dengan bahasa yang agak berat, yang berisi tentang pikiran-pikiran dan pendapat penulis maupun para ahli secara kritis. Nah, buat kamu yang sedang mencari referensi buku filsafat. Berikut beberapa buku filsafat yang direkomendasikan buat kamu. Rekomendasi Buku Filsafat 1. Loving the Wounded Soul Rekomendasi buku filsafat yang pertama, yaitu buku dengan judul Loving the Wounded Soul, karya dari Regis Machdy. Buku ini ditulis berdasarkan denga

5 Rekomendasi Novel Romantis untuk Remaja

Gambar
Novel merupakan salah satu bentuk karya sastra sejenis prosa yang bertujuan untuk menceritakan sebuah kisah yang bersifat fiksi maupun non fiksi. Secara umum, novel memiliki beberapa genre, mulai dari misteri, sejarah, komedi, petualangan, horror, hingga romantis. Nah, novel dengan genre romantis inilah yang menjadi genre yang banyak diburu oleh masyarakat, mulai dari kaum dewasa hingga remaja kerap menyukai genre novel yang satu ini. Novel bergenre romantis dianggap memiliki alur cerita yang menarik serta lebih dekat dengan cerita-cerita dalam kehidupan yang nyata. Tidak hanya itu, pemilihan tokoh, karakteristik, hingga alur cerita menjadi salah satu bagian terpenting yang membuat novel romantis banyak digemari oleh masyarakat luas. Novel remaja bergenre romantis juga bisa menjadi sarana imajinasi yang manis bagi remaja dan pastinya genre ini juga cocok untuk kamu yang sedang ingin merasakan sensasi kisah cinta epik. Maka dari itu, pada kesempatan kali ini kita akan membah

5 Rekomendasi Buku Resep Masakan

Gambar
Musim pandemi seperti saat ini membuat kita banyak menghabiskan waktu di rumah saja sehingga sampai bingung ingin menghabiskan waktu apa saja selama di rumah? Mainan HP bosan, nonton televisi juga bosan. Nah, dari pada bingung ada kegiatan yang menarik buat kamu nih. Kamu dapat melakukan aktivitas di rumah dengan memasak. Tertarik dengan aktivitas masak-memasak? Berikut beberapa rekomendasi yang bisa kamu miliki untuk membantumu memasak. 1. The Silver Spoon for Children: Favorite Italian Recipes | Editor Phaidon Press Jika si kecil penggemar berat makanan Italia, buku resep masakan ini akan membuat mereka senang saat mencoba resep-resep tradisional seperti rigatoni, meatballs atau minestrone soup. Oh, The Silver Spoon for Children juga menuliskan resep pizza margarita yang dipastikan akan membuat si kecil ingin memasaknya setiap akhir pekan. 2. MasterChef Junior Bakes: Bold Recipes and Essential Techniques to Inspire Young Bakers Terinspirasi dari kontestan MasterChef Junior,